Puncak Peringatan HUT RI Padukuhan Punduhan Gelar Pentas Kethoprak

Admin 29 Agustus 2023 09:22:16 WIB

Upaya melestarikan kesenian daerah, pemuda-pemudi Padukuhan Punduhan Tirtomulyo Kretek, menggelar pentas kethoprak dalam rangka Puncak Peringatan HUT ke 78 Republik Indonesia Sabtu (26/08/2023).

Kegiatan Puncak Perigatan HUT Ke 78 RI, yang digelar di halaman rumah salah satu tokoh padukuhan Punduhan H. Jumairi juga dihadiri oleh Anggota DPRD DIY Suwardi, Lurah Tirtomulyo Ridwan Anas, Pamong Tirtomulyo, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kalurahan Tirtomulyo.

Kelompok Kethoprak Padukuhan Punduhan “ Kethoprak Sekar Arum Budhaya” mementaskan dengan judul “Kamandanu Adu Jago “.

Lurah Tirtomulyo Ridwan Anas, sangat mengapresiasi pementasan Kethoprak di Padukuhan Punduhan. Pasalnya pemuda -pemudi juga ikut andil dalam pementasan tersebut, artinya kelestarian budaya di padukuhan Punduhan ini masih tetap terjaga dan memiliki generasi penerus.

Komentar atas Puncak Peringatan HUT RI Padukuhan Punduhan Gelar Pentas Kethoprak

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Live Chat

Mbangun Desa

Kampung Wisata Gurami

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License