Warga Karen Punya Gapura Baru

Admin 15 Januari 2019 14:31:08 WIB

Gapura merupakan suatu struktur yang merupakan pintu masuk atau gerbang ke suatu kawasan (wikipedia).  Gapura juga sering diartikan simbol batas suatu wilayah dengan wilayah  lain ataupun simbol selamat datang.

Dalam hal ini warga dusun Karen  juga telah memiliki gapura dusun  yang dibangun bersumber dari APBDes Desa Tirtomulyo tahun 2018.  Pembangunan gapura dusun yang dilaksanakan kurang lebih 1,5 bulan  menghabiskan dana sekitar 35 juta .

Hapannya dengan berdirinya gapura baru, tetap dirawat oleh warga dusun Karen.

Komentar atas Warga Karen Punya Gapura Baru

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Live Chat

Mbangun Desa

Kampung Wisata Gurami

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License