Pelaksanaan MUSDUS dalam Rangka Persiapan MUSDES RKP Desa Tahun 2019

Admin 09 Mei 2018 08:09:13 WIB

Dalam rangka persiapan penyususnan RKP Desa tahun 2019 kerjasama pemerintah desa dengan BPD Desa Tirtomulyo mengadakan MUSDUS di 15 Pedukuhan Desa Tirtomulyo. Sebelum terjun langsung di setiap pedukuhan Pemerintah Desa dan BPD Desa Tirtomulyo mengadakan koordinasi terkait pembentukan Tim, penyusunan Jadwal dan penyususnan materi MUSDUS. Adapun Tim MUSDUS tersebut di karenakan sudah menjadi tanggung jawab dan tugas dari BPD Desa TIrtomulyo maka Tim diampu oleh BPD Desa Tirtomulyo dg diketuai oleh Bapak Ridwan Anas. Namun dalam pelaksanaan MUSDUS ditingkat pedukuhan dibantu oleh Pamong Desa dan LPMD Desa Tirtomulyo. 

Penyusunan Jadwal pelaksanaan MUSDUS disepakati oleh bapak Dukuh 15 Pedukuhan. Jadwal Pelaksanan dimulai hari Sabtu tanggal 5 Mei 2018 sampai dengan tanggal 13 Mei 2018 setiap hari jam 19.30 WIB. Materi yang disampaikan oleh Tim MUSDUS adalah Visi misi Pemerintah Desa Tirtomulyo yaitu Sehat Cerdas dan Sejahtera, penggalian Potensi Dusun, singkronisasi kegiatan Pembangunan Kabupaten Bantul.

Komentar atas Pelaksanaan MUSDUS dalam Rangka Persiapan MUSDES RKP Desa Tahun 2019

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Live Chat

Mbangun Desa

Kampung Wisata Gurami

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License