Koordinasi Pamong Desa Tirtomulyo
Admin 16 Januari 2018 08:55:57 WIB
Kegiatan Koordinasi Pamong Desa Tirtomulyo diselenggarakan pada, Senin (15/01). Kegiatan tersebut diselenggarakan untuk mempersiapkan program kerja tahun 2018. Lurah Desa Tirtomulyo dalam sambutanya menyampaikan mengawali tahun 2018 seluruh jajaran Pamong Desa diharapkan lebih ditingkatkan dalam pelayanan masyarakat, bekerja disiplin dan memaksimalkan penyerapan anggaran. Selain itu Lurah Desa juga menyampaikan untuk dipersiapkan terkait Lomba Desa tahun 2018 dan Lomba Kebersihan Lingkungan. Dalam kesempatan yang sama Carik Desa juga menyampaikan terkait Lomba Keberrsihan Lingkungan untuk menunjuk dan mempersiapkan satu Dusun sebagai sampel.
Komentar atas Koordinasi Pamong Desa Tirtomulyo
Formulir Penulisan Komentar
Live Chat
Mbangun Desa
Kampung Wisata Gurami
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Tim Gaten Juarai Porkal Tirtomulyo 2024
- Puluhan Door prize Dibagi, Meriahkan Senam Sehat Hari Jadi Tirtomulyo
- Hadiri, Shoalawat dan Pengajian dalam Rangka Hari Jadi ke 78 Kalurahan Tirtomulyo
- Ayo Ikuti Senam Dalam Rangka Hari Jadi Ke 78 Kalurahan Tirtomulyo
- Rangkian Acara Hari Jadi Ke 78 Kalurahan Tirtomulyo
- Kelompok Karawitan Rini Budaya tampil di Kraton Ngayogyakarta
- Lakon Gatotkaca Dadi Ratu dalam rangka Puncak Merti Dusun Plesan
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License